Tidak ada kenyamanan dalam zona pertumbuhan. Jika engkau saat ini sedang mempunyai tanggung jawab lebih banyak, lebih capek, bahkan menjadi tidak nyaman. Itu artinya dirimu saat ini sedang bertumbuh.
Setiap ada kesempatan yang datang, setiap ada tugas yang lebih menantang, jangan anggap itu sebagai zona berbahaya. Tapi anggaplah hal itu sebagai zona untuk belajar dan berkarya.
Tidak ada yang perlu ditakutkan asalkan kita mau terus belajar dan berusaha. percayalah selalu ada hasil yang luar biasa dibalik perjalanan itu semua.
Jangan takut untuk terus bertumbuh menggapai impian mu itu. Karena perjalanan yang anda rasakan ini akan menjadi pondasi untuk melaju menuju kesuksesan karir mu.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar